Featured Posts


Cara Membuat Pasangan Segera Melamar Anda

Pertanyaan : Saya sudah menjalin hubungan kurang lebih tiga tahun, saya selalu mengajak pasangan saya untuk melamar saya tetapi dia selalu menolak dengan alasannya, padahal selama ini hubungan kami tidak pernah ada masalah, mohon solusinya.

Solusi Anda | Cara Membuat Pasangan Segera Melamar Anda
Cara Membuat Pasangan Segera Melamar Anda

Jawaban :
Satu sisi pola pikir dari teman dekat anda sebenarnya saya juga bisa terima, sekarang lebih banyak yang salah, banyak kita lihat sekarang ketika sudah bertunangan merasa setegah halal  setengah memiliki, ini mukin faktor dari pola pikir dia, kalau berbicara masalah bertunangan jelas ini melibatkan orang lain, dalam hal ini pastinya orang tua. mukin disini anda perlu menanyakan kepadanya kira-kira kapan dia akan melamar anda, jangan tunjukkan kalau ini adalah kemauan dari anda, katakan saja kalau orang tua anda menanyakan sejauh mana sudah hubungan yang sedang anda jalalani dengannya, apabila anda mengatakan seperti itu kepadanya pastinya dia akan memikirkannya, apabila dia tetap tidak mau memikirkannya itu artinya dia memang tidak serius dengan anda. Apabila dia merasa memiliki dia pasti akan menunjukkan sikap-sikap yang mengarah ke hubungan yang lebih serius dengan anda.

Post a Comment

Copyright © Solusi Anda | The Best Solution | Designed By Azwar